Tak Hanya Moms, Dads juga Perlu Berperan Sama dalam Mendampingi Anak Belajar, Begini Caranya

By Ratnaningtyas Winahyu, Jumat, 12 November 2021 | 16:30 WIB
Dads perlu berperan sama dengan Moms dalam pengasuhan anak (Freepik.com)

Nakita.id – Ini yang bisa Dads lakukan untuk berperan sama saat mengajari Si Kecil.

Mengurus anak dari sejak hamil hingga lahir bukan hanya tugas seorang ibu.

Ya, apalagi ketika anak sudah beranjak besar, peran ayah sangatlah dibutuhkan.

Salah satunya saat anak sudah mulai sekolah dan belajar.

Baca Juga: Berperan Sama dalam Menjaga Tumbuh Kembang Anak, Dads Bisa Mengajak Janin di Dalam Kandungan Moms Berbicara, Ini Manfaatnya yang Luar Biasa

Mungkin kelihatannya sepele, tapi tahukah Dads, mendampingi anak belajar perlu dilakukan secara rutin, lo.

Tentunya, hal tersebut tidak hanya menjadi tanggung jawab Moms, tapi juga Dads.

Selain merekatkan hubungan dengan anak, mendampingi anak belajar rupanya memberi manfaat luar biasa ini untuk Si Kecil.

Wah, apa saja, ya?