Modalnya Cuma Air Kelapa Hijau, Flek Hitam Pada Wajah Dipastikan Lenyap dalam Sekejap, Begini Cara Pakainya

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 15 November 2021 | 06:30 WIB
Cara hilangkan flek hitam dengan air kelapa hijau. (Kolase Nakita.id/ Pexels)

Karena wajah sendiri merupakan bagian tubuh yang mudah sekali terkena sinar ultraviolet tersebut.

Bahaya sinar ultraviolet adalah bisa membuat kulit wajah Moms terbakar.

Selain itu, juga bisa membuat timbulnya tanda-tanda penuaan di wajah Moms seperti flek hitam.

Saat ini memang banyak sekali produk skincare yang menawarkan khasiat untuk menghilangkan flek hitam pada wajah.

Baca Juga: Menghilangkan Flek Hitam pada Wajah Ternyata Kuncinya Cuma Modal Susu dan Madu, Begini Cara Menggunakannya

Namun Moms perlu ingat, kondisi kulit setiap orang berbeda dan Moms tidak boleh asal menggunakan produk skincare.

Sebenarnya untuk menghilangkan flek hitam pada wajah Moms tidak selalu harus menggunakan skincare ataupun melakukan perawatan mahal.

Cukup gunakan bahan-bahan alami saja yang memang harganya terjangkau.

Ada sederet bahan alami yang memang bisa digunakan untuk menghilangkan flek hitam pada wajah salah satunya adalah air kelapa hijau.