Tolong Berhenti Sekarang Juga, Sering Memakai Lipstik Kedaluwarsa Bisa Buat Nyawa Moms Terancam

By Shannon Leonette, Sabtu, 20 November 2021 | 09:00 WIB
Moms, ini lo bahaya memakai lipstik kedaluwarsa kalau masih nekat. (freepik.com)

Nakita.id - Apakah Moms senang mengoleksi lipstik di rumah?

Lipstik adalah salah satu benda makeup yang paling sering dipakai banyak wanita untuk mempercantik diri.

Akan tetapi, banyak wanita, termasuk Moms, yang seringkali tidak sadar akan tanggal kedaluwarsa dari masing-masing lipstik yang dimilikinya.

Padahal, semua produk makeup, termasuk lipstik, memiliki usia ketahanannya masing-masing lo, Moms.

Untuk lipstik, usia ketahanannya adalah sekitar 12-18 bulan.

Apabila Moms masih nekat memakai lipstik kedaluwarsa, akan ada bahaya mengancam di depannya.

Kira-kira apa saja ya?

Melansir Times of India, ini dia bahaya memakai lipstik kedaluwarsa.

Baca Juga: Sering Terjadi di Masa Pandemi, Inilah Cara yang Bisa Moms Lakukan Agar Lipstik Tak Menempel pada Masker

Baca Juga: Makanan Enak Ini Ternyata Ampuh Buat Bibir Merah Merona Bahkan Tak Perlu Pakai Lipstik, Begini Cara Mudahnya