Manfaat Mentimun untuk Hipertensi Tak Main-main, Hanya Perlu Diracik Seperti Ini

By Kirana Riyantika, Kamis, 23 Desember 2021 | 15:04 WIB
Manfaat mentimun untuk hipertensi tak main-main, ini penjelasannya (Pixabay.com/Monika1607)

Nakita.id - Banyak orang yang mencari manfaat dari mentimun, salah satunya adalah manfaat mentimun untuk hipertensi.

Selama ini, mentimun banyak dikonsumsi sebagai lalapan.

Sebab, mentimun memiliki rasa yang segar dan kaya kandungan air.

Baca Juga: Manfaat Mentimun untuk Kulit Wajah Bisa Bikin Perubahan yang Menakjubkan Ini, Jangan Kaget Kalau Efeknya Lebih Manjur Dibanding Pakai Skincare Mahal!

Sehingga, mentimun sangat cocok sebagai pelengkap makana, terutama makanan yang pedas.

Melansir Healthline, mentimun sangat baik untuk membantu menurunkan tekanan darah.

Tahukah Moms, bahwa salah satu penyebab seseorang mengalami hipertensi karena asupan garam terlalu tinggi.

Asupan garam yang terlalu tinggi maka menandakan kadar natrium yang tinggi.

Tingginya kadar natrium bisa menyebabkan tubuh menahan cairan.