Tips Jitu Membersihkan Noda di Cermin

By Poetri Hanzani, Kamis, 27 Januari 2022 | 11:08 WIB
Langkah mudah membersihkan cermin tanpa meninggalkan goresan. (pexels/Erin Profaci)

Nakita.id – Cermin di rumah juga harus rutin Moms bersihkan.

Jika tidak, bukan tidak mungkin cermin akan meninggalkan noda, debu dan lainnya.

Noda dan debu yang menempel pada cermin akan membuatnya kotor.

Untuk itu, Moms harus membersihkannya secara rutin.

Namun saat dibersihkan, Moms juga perlu hati-hati supaya tidak menimbulkan goresan pada permukaan cermin.

Saat membersihkannya, sebaiknya gunakan kain yang lembut ya Moms.

Sebaiknya hindari menggunakan kain atau spons berbahan kasar karena dapat meninggalkan goresan yang dalam.

Melansir dari Living Spaces, Rabu (26/1/2022), untuk membersihkan cermin tanpa meninggalkan goresan, berikut langkah-langkah yang bisa kamu lakukan.

Alat dan bahan

Baca Juga: Awas Kena Sial! Mulai Sekarang Jangan Lagi Simpan Bunga Kering dan Cermin Pecah di Rumah, Begini Maknanya Menurut Feng Shui

- Kapas

- Alkohol