4 Pengobatan Rumahan Mengatasi Sariawan

By Poetri Hanzani, Jumat, 4 Februari 2022 | 12:40 WIB
Pengobatan rumahan yang bisa menjadi pilihan untuk mengatasi sariawan (pexels/Andrea Piacquadio)

Nakita.id – Saat mengalami sariawan, tentu sangat tidak nyaman.

Bahkan terkadang terasa perih dan sakit, terlebih saat ingin konsumsi makanan atau minuman.

Untuk itu, penting mengetahui cara mengatasi sariawan.

Mengatasi sariawan memang bisa dilakukan dengan banyak cara.

Salah satu caranya juga bisa dengan perawatan rumahan.

Selain dengan air garam, ada pula cara lainnya Moms.

Sariawan pun dapat terjadi pada siapa saja, baik anak-anak hingga orang dewasa.

Untuk mengatasi sariawan, ada beberapa pengobatan rumahan yang bisa menjadi pilihan.

1. Air garam

Baca Juga: Sudahi Rasa Perih di Mulut karena Sariawan Cukup dengan Minyak Kelapa Saja, Beberapa Tetes Amat Berguna untuk Meredakan Penyakit Satu Ini

Air garam dipercaya dapat membantu meredakan gejala sariawan.

Melansir Healthline, kita bisa membuat obat kumur dari air garam untuk mengatasi sariawan.