Rincian Biaya Persalinan Caesar dan Fasilitasnya di RS Jakarta Timur, Catat Jangan Sampai Terlewat Informasinya!

By Kintan Nabila, Sabtu, 19 Februari 2022 | 17:51 WIB
Biaya persalinan caesar di Rumah Sakit Jakarta Timur (Freepik.com)

Nakita.id - Moms dan Dads, sudah siapkan biaya persalinan sang buah hati belum?

Jangan sampai nanti kelimpungan kalau tidak direncanakan dari sekarang.

Idealnya kalian harus sudah menyiapkan biaya sejak jauh-jauh hari, kalau bisa saat masih di trimester awal.

Supaya Moms bisa melahirkan dengan nyaman tanpa beban pikiran, yuk catat informasi biaya persalinan berikut ini.

Untuk ibu hamil yang tinggal di kawasan Jakarta Timur, berikut sejumlah rumah sakit yang memfasilitasi persalinan dengan operasi caesar. 

Bahkan diantaranya sudah menyediakan persalinan caesar dengan metode ERACS.

Tentunya ini bisa menjadi pertimbangan untuk Moms saat memilihnya.

Segini kira-kira kisaran biaya persalinan caesar dan fasilitas yang akan Moms dapatkan.

Yuk, simak daftarnya!

Baca Juga: Supaya Tidak Kaget dan Kelimpungan, Berikut Rincian Biaya Persalinan Sesar di Beberapa Rumah Sakit Jakarta Pusat

1. RSIA Sammarie Basra

RSIA SAMMARIE BASRA Jakarta Timur