Nakita.id - Karang gigi yang menumpuk ternyata bisa berisiko menyebabkan berbagai masalah.
Jika dibiarkan begitu saja, lapisan penumpukan plak ini akan membuat bau mulut yang mengganggu.
Tak hanya itu, berbagai masalah kesehatan mulut bisa dialami karena karang gigi tak diatasi.
Misalnya radang gusi hingga gigi berlubang.
Sayangnya menghilangkan karang gigi tentu bukan hal yang mudah dilakukan.
Harus dilakukan perawatan ke dokter gigi dengan biaya yang tidak murah.
Tentu saja hal ini tidak bisa dilakukan semua orang.
Jika Moms ingin tetap menghilangkan karang gigi tetapi dengan biaya murah, ternyata ada solusinya.
Beberapa bahan dapur atau bahan alami yang murah meriah ternyata ampuh mengatasi karang gigi yang menyebabkan masalah kesehatan gigi dan mulut.
Mengutip dari Live Strong, berikut ini adalah bahan dapur dan bahan alami yang bisa digunakan untuk merontokkan karang gigi.
1. Garam