Tikus Dijamin Keliyengan dan Ogah Balik Lagi ke Rumah, Modalnya Cuma Daun Pandan yang Diolah Begini

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 28 Maret 2022 | 19:14 WIB
Cara membuat tikus di rumah keliyengan (Pixabay.com)

Namun, Moms harus tahu, ada cara lain yang ampuh untuk membuat tikus di rumah keliyengan dan ogah balik lagi.

Cara tersebut cukup mudah dan hanya bermodalkan daun pandan saja.

Daun pandan untuk mengusir tikus

Daun pandan merupakan bahan alami yang kerap kali digunakan sebagai pewarna makanan. Aroma dari daun pandan sendiri sangatlah wangi bagi kita manusia.

Akan tetapi, bagi tikus aroma daun pandan cukup mematikan dan membuatnya keliyengan.

Nah, berikut cara membasmi tikus hanya dengan daun pandan saja melansir dari Tribunnews

1. Ambil 5 lembar daun pandan.

Baca Juga: BERITA POPULER: Modalnya Cuma Mengkudu Diolah Begini Bisa Usir Tikus Tanpa Pakai Perangkap dan Racun hingga Risiko Diabetes dan Kanker Berkurang Rahasianya Cuma Perlu Makan Pare Rebus

2. Kemudian, cuci bersih daun pandan tersebut.

3. Potong kecil-kecil daun pandan.

4. Kemudian, rebuslah air sampai mendidih dan masukkan daun pandan ke dalamnya.

5. Tunggu air rebusan tersebut berubah warnah menjadi hijau dan harum.