Jangan Tertipu dengan Produk Minuman Kemasan dari Buah Asli! Begini Tips Memilih Camilan Sehat dan Bergizi untuk Anak

By Kintan Nabila, Jumat, 1 April 2022 | 10:29 WIB
Cara mengetahui apakah camilan yang dikonsumsi anak benar-benar sehat (Freepik.com)

Moms juga lebih aktif dalam mengenalkan berbagai jenis makanan seperti sayuran dan buah-buahan untuk anak.

Ada berbagai jenis buah-buahan manis yang mungkin akan disukai anak, seperti apel, mangga, pisang dan lainnya.

Sementara sayuran, mungkin bisa diolah menjadi berbagai hidangan menarik supaya anak mau makan.

Penting sekali untuk membiasakan anak mengkonsumsi makanan bergizi, sehingga, dapat mengurangi kebiasaan anak untuk makan camilan tidak sehat.

Untuk mengetahui apa saja jenis camilan yang boleh diberikan Si Kecil, cek halaman 2. (*)

Baca Juga: Si Kecil Suka Pilih-pilih Makanan? Jangan Sampai Dibiarkan, Langsung Terapkan Tips Ini di Rumah