3 Cara Menghilangkan Bau Kamper pada Pakaian, Salah Satunya Cukup Rendam dengan Cuka Seperti Ini

By Shannon Leonette, Sabtu, 28 Mei 2022 | 12:15 WIB
Moms, coba lakukan beberapa cara menghilangkan bau kamper pada pakaian berikut ini. (Nakita.id/Shannon)

Nakita.id - Apakah Moms sedang mencari cara menghilangkan bau kamper pada pakaian?

Moms tentu sangat mengenal bau kamper atau kapur barus.

Apalagi, jika bau tersebut sudah menempel pada pakaian yang sudah bersentuhan dalam waktu cukup lama.

Mungkin Moms berpikir bahwa aroma kamper tersebut merupakan aroma yang sering dikaitkan dengan rumah kakek-nenek kita, atau bahkan orangtua kita sendiri.

Akan tetapi, Moms harus tahu bahwa kamper digunakan hanya untuk satu alasan sederhana.

Yakni, untuk menjauhkan pakaian yang ada di dalam lemari dari ngengat.

Jika Moms ingin menghilangkan aroma kamper tersebut pada pakaian, sebenarnya caranya sangat mudah.

Melansir Lifehacker Australia via Kompas, berikut beberapa cara menghilangkan bau kamper pada pakaian yang dapat Moms lakukan dengan mudah di rumah.

Simpan informasi ini sekarang juga ya, Moms.

Baca Juga: Dijamin Nyesel Baru Tahu, Tolong Mulai Sekarang Gunakan Kapur Barus untuk Mengatasi Berbagai Masalah Berikut, Termasuk Menghilangkan Kutu

Moms, begini tiga cara menghilangkan bau kamper pada pakaian dengan mudah.

1. Jemur pakaian di luar ruangan