Nakita.id - Sungguh manjur, begini cara menghilangkan keloid hanya dengan lemon.
Keloid merupakan bekas luka yang menonjol dan sulit dihilangkan.
Banyak orang yang memiliki keloid justru jadi tidak percaya diri.
Karena keberadaan keloid dinilai cukup menganggu kemulusan kulit.
Keloid bisa muncul juga bisa disebabkan karena genetik atau keturunan.
Bekas luka yang satu ini memang cenderung sulit dihilangkan.
Bahkan dengan salep saja tidak akan menjamin bahwa keloid akan hilang.
Salah satu cara yang cukup cepat untuk menghilangkan keloid adalah dengan operasi.
Tapi operasi keloid sendiri biayanya cukup mahal Moms.
Baca Juga: Sudah Terlanjur Percaya, Benarkah Minyak Pohon Teh Bisa Menghilangkan Keloid? Begini Faktanya
Akhirnya, kebanyakan orang yang memiliki keloid pasrah dan membiarkan bekas luka begitu saja tanpa diobati.
Padahal Moms harus tahu! Cara menghilangkan keloid bisa dengan bahan alami.