Ciri-ciri Hamil Anak Kedua Bisa Terlihat dari Hal Sepele Ini

By Shinta Dwi Ayu, Jumat, 15 Juli 2022 | 15:37 WIB
Ciri-ciri hamil anak kedua, salah satunya perut lebih cepat membesar. (Nakita.id)

Nakita.id - Berikut ciri-ciri hamil anak kedua yang kerap tak disadari orang.

Ciri-ciri hamil anak kedua sebenarnya tak jauh beda dengan anak pertama Moms.

Hanya saja, ciri-ciri hamil anak kedua tak terlalu terlihat dan kerap tak disadari orang.

Biasanya, fisik Moms cenderung lebih kuat ketika hamil anak kedua.

Karena Moms sudah memiliki pengalaman di kehamilan anak pertama tentunya.

Jadi setidaknya, baik fisik dan mental pun Moms tak akan begitu kaget ketika hamil anak kedua.

Moms juga sudah tahu apa yang harus dilakukan, apa yang tidak boleh dilakukan.

Kemudian, Moms juga tahu bagaimana cara merawat kandungan tersebut dengan baik agar tumbuh kembangnya optimal.

Karena apabila tidak dirawat dengan baik maka kandungan Moms pun berpotensi mengalami masalah nantinya.

Baca Juga: Cara Cepat Hamil Ternyata Bisa Dicoba dengan Posisi Bercinta, Ini 5 Posisi yang Manjur Kalau Mau Segera Menimang Momongan

Supaya bisa merawat kandungan dengan lebih baik, maka penting sekali bagi Moms mengetahui ciri-ciri hamil anak kedua melansir dari What to Expect sebagai berikut:

1. Nyeri Payudara dan Pola Makan