15 Nama Bayi Laki-laki Islam dalam Al-Quran Lengkap dengan Arti

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Jumat, 26 Agustus 2022 | 13:52 WIB
Nama bayi laki-laki Islam dalam Al-Quran (Nakita - NITA FEBRIANI)

Nakita.id - Nama bayi laki-laki Islam dalam Al-Quran pasti sedang Moms cari jika tak lama lagi Moms melahirkan bayi laki-laki, bukan?

Jika Moms akan segera melahirkan bayi laki-laki, Moms tak perlu bingung mencari rekomendasi nama.

Berikut ini, Nakita memberikan rekomendasi 35 nama bayi laki-laki Islam dalam Al-Qur'an yang bisa jadi inspirasi.

Nama Bayi Laki-laki Islam dalam Al-Quran

1. Ashab Fathul Imran

Arti: orang yang bertanggung jawab pembuka kemakmuran.

2. Alhusayn Khalifah Rasyahd

Arti: seorang pemimpin yang tampan dan baik serta memiliki petunjuk yang lurus.

3.  Barra Ikram Haziq

Arti: anak laki-laki yang cerdas, menghormati, dan punya keteguhan 

4. Dalilan Mohsen Sayan

Arti: pria yag membuktikan perbuatan baik dan menjadi pelindung.

Baca Juga: Selain Nama Bayi Laki-Laki Islami, Biasanya Inilah Persiapan Jelang Persalinan yang Harus Disiapkan Jelang Persalinan Jagoan Kecil