Rekomendasi Obat Sembelit Bayi di Apotek dan Harga Terbaru 2022

By Amallia Putri, Senin, 29 Agustus 2022 | 08:59 WIB
Daftar obat sembelit bayi di apotek beserta kisaran harganya (Nakita.id/Adel)

Nakita.id - Yuk, Moms ketahui rekomendasi obat sembelit bayi yang diperjualbelikan di apotek.

Tanpa menggunakan resep dokter, Moms bisa membeli obat sembelit bayi di apotek langsung.

Tapi, Moms perlu memilah dan memilih obat sembelit bayi sebelum beli di toko obat, ya.

Sebab, kita tahu bahwa tidak semua obat sembelit cocok untuk bayi.

Tidak hanya obat sembelit, diperlukan ketelitian dari orangtua sebelum memberikan segala macam obat pada anak.

Walaupun dikatakan bahwa obat-obatan di bawah ini diperbolehkan untuk anak, Moms dan Dads tetap harus mengonsultasikannya pada dokter.

Sebab, setiap obat pasti ada efek sampingnya. Berkonsultasi dengan dokter bisa untuk mengurangi risiko efek samping.

Lalu, kira-kira, apa saja obat sembelit yang diperbolehkan untuk Si Kecil, terutama yang masih berusia di bawah 1 tahun?

Berikut daftarnya beserta harga terbaru di tahun 2022:

1. Dulcolactol

Moms bisa membeli obat pencahar untuk bayi yang satu ini di toko obat terdekat.

Baca Juga: Rekomendasi Obat Ruam Leher Bayi dari Salep dan Bahan Alami, Jangan Dibiarkan Ya Moms