Resep MPASI 12 Bulan Saat Anak Sakit, Lezat dan Bergizi Tinggi Dijamin Anti GTM

By Kintan Nabila, Senin, 29 Agustus 2022 | 16:15 WIB
Resep MPASI sup ayam brokoli untuk anak yang sakit supaya tidak GTM (Tangkap layar YouTube.com/Sajian Sedap)

Nakita.id - Saat sedang sakit, bayi biasanya menolak makan dan melakukan GTM (Gerakan Tutup Mulut).

Padahal, bayi tetap harus memeroleh asupan dari MPASI.

Nah Moms, berikut resep MPASI 12 bulan untuk anak yang sedang sakit.

MPASI 12 bulan ini terbuat dari bahan-bahan yang sehat dan bergizi.

Diantaranya ada ayam, udang, sayuran seperti wortel, brokoli, dan lainnya.

Dengan begitu, Si Kecil bisa kembali sehat dan beraktivitas lagi seperti biasa.

Mengutip dari Tabloid Nakita, berikut resep MPASI 12 bulan untuk anak yang sedang sakit supaya tidak GTM.

Sup Ayam dengan Wortel dan Brokoli

Bahan-bahan:

1 potong dada ayam, cincang halus

320 ml kaldu ayam asli

Baca Juga: Resep MPASI 12 Bulan Lezat Anti GTM, Dua Menu yang Pasti Disukai Si Kecil!