Rekomendasi Nama Bayi Laki-laki Islam dalam Al-quran 2 dan 3 Kata, Punya Makna yang Baik

By Kirana Riyantika, Rabu, 31 Agustus 2022 | 16:33 WIB
Begini rekomendasi nama bayi laki-laki Islam dari kata di Al-Quran yang bermakna baik (Nakita/Kirana)

Nakita.id - Moms dan Dads yang sedang menantikan kelahiran anak laki-laki penting untuk mengetahui rekomendasi nama bayi laki-laki.

Mecari tahu rekomendasi nama bayi laki-laki jauh-jauh hari bisa membuat Moms dan Dads menentukan mana yang paling cocok serta terbaik untuk anak.

Banyak yang mencari tahu mengenai rekomendasi nama bayi laki-laki islam dalam Al-Quran.

Tentu semua orangtua memiliki harapan supaya anaknya kelak menjadi anak yang baik.

Salah satu upaya orangtua dalam mewujudkannya adalah dengan memberikan nama yang baik.

Diharapkan dengan memberikan nama anak dengan arti yang baik bisa menjadi doa yang dikabulkan Sang Maha Kuasa.

Melansir Baby Center, berikut sederet rekomendasi nama bayi laki-laki Islam dalam Al-quran:

Abdul Aziz

Nama ini memiliki arti pelayan Tuhan atau Hamba Allah.

Diharapkan dengan memberikan nama ini membuat anak selalu taat dalam beragama.

Anak menjadi mengingat setiap langkahnya harus berlandaskan perintah Allah.

 Baca Juga: 25 Daftar Nama Bayi Laki-laki Modern 2022 Jarang Dipakai dan Punya Arti yang Bagus