Kunci Jawaban Lengkap Uji Kompetensi Vektor dan Operasinya Halaman 94 Buku Matematika Kelas X Kurikulum Merdeka

By Ratnaningtyas Winahyu, Senin, 12 September 2022 | 07:30 WIB
Soal dan jawaban Uji Kompetensi vektor dan operasinya halaman 94 Kurikulum Merdeka Matematika Kelas X (Pixabay.com)

Nakita.id – Tak terasa kini bab 3 mata pelajaran Matematika Kurikulum Merdeka sudah hampir berakhir.

Sebelum mengakhiri bab vektor dan operasinya, masih ada satu latihan lagi dalam buku Matematika Kurikulum Merdeka, yang harus dikerjakan siswa.

Dengan begitu, pemahaman tentang materi vektor dan operasinya dalam buku Matematika Kurikulum Merdeka, akan lebih matang.

Latihan terakhir dalam bab 3 vektor dan operasinya adalah Uji Kompetensi halaman 94.

Untuk lebih mudah memahaminya, yuk, kita bahas soal dan jawaban Uji Kompetensi halaman 94 buku Matematika kelas X Kurikulum Merdeka.

Uji Kompetensi

1. Suatu vektor memiliki ujung di A(3, –6,0) dan pangkal di B(5, 0, 8).

Nyatakan vektor AB dalam komponen-komponennya dan tentukan panjang vektor.

Jawaban:

Vektor AB = (5 0 8) – (3 -6 0) = (2 6 8)

Panjang vektor

Baca Juga: Menghitung Resultan Vektor, Jawaban Lengkap Latihan 3.6 Halaman 92 Operasi Vektor Buku Matematika Kelas X Kurikulum Merdeka