5 Pilihan Obat Pilek Bayi Usia 6-12 Bulan yang Bisa Didapat di Apotek dan Bahan Alami yang Bisa Dibuat di Rumah

By Syifa Amalia, Rabu, 14 September 2022 | 20:30 WIB
Rekomendasi obat pilek bayi usia 6-12 bulan dari apotik hingga bahan alami. (Nakita.id/Ruby)

Nakita.id – Dalam memberi penanganan pilek supaya cepat membaik obat pilek bayi usia 6-12 bulan perlu juga disertakan.

Seiring bertambahnya usia anak, dosis obat bayi akan berbeda termasuk saat memilih obat pilek bayi usia 6-12 bulan.

Obat pilek usia 6-12 bulan umumnya dapat didapatkan dari apotik maupun obat tradisional.

Apapun pilihannya, Moms perlu memperhatikan betul-betul aturan pemberian yang tepat.

Namun apa saja ya obat pilek bayi yang baik untuk bayi usia 6-12 bulan?

Meski batuk mungkin dapat sembuh dengan sendirinya dan bukanlah sesuatu yang berbahaya.

Tapi pemberian obat dapat mempercepat penyembuhan sehingga anak tidak rewel lagi.

Berikut ini adalah rekomendasi obat pilek bayi untuk usia 6-12 bulan dari apotik dan bahan alami.

Pilihan Obat Pilek Bayi Usia 6-12 Bulan

1. Actifed Plus Cough

Manfaat yang sama juga terdapat dalam Actifed Plus Cough.

Obat ini efektif untuk meringankan gejala pilek seperti hidung tersumbat dan bersin-bersin serta gejala batuk.

Untuk pemberian bayi dibawah satu tahun, Moms bisa diberikan banyak seperempat sendok teh untuk 3x sehari.

Baca Juga: Rekomendasi Obat Bayi Pilek 0-6 Bulan, Cepat Disembuhkan Agar Si Kecil Tidak Rewel