Cara Mencerahkan Bibir yang Gelap Akibat Paparan Sinar Matahari, Terapkan Secara Rutin Supaya Hasilnya Maksimal

By Syifa Amalia, Selasa, 20 September 2022 | 07:28 WIB
Perawatan sederhana untuk mencerahkan bibir yang gelap. (Nakita.id/Naura)

Nakita.id – Warna bibir yang tampak gelap adalah permasalahan umum di antara banyak wanita.

Pigmentasi bibir ini terjadi tidak lain disebabkan karena paparan sinar matahari yang cukup intens.

Dalam banyak cara sinar matahari memang dapat berdampak buruk pada kulit dan anggota tubuh lainnya yang rentan mengalami kerusakan.

Tidak terkecuali bibir yang notabene memiliki kulit yang lebih halus sehingga mudah sekali untuk pecah-pecah dan menggelap akibat sinar matahari.

Selain paparan sinar matahari yang berlebihan, kebiasaan tidak menggunakan lip balm juga ikut berkontribusi pada perubahan warna bibir ini.

Saat bibir terpapar sinar matahari, sinar UVA dan UVB mempengaruhi kulit dengan merangsang produksi melanin pada bibir.

Hal inilah yang menyebabkan bibir menjadi lebih gelap dan menghitam.

Tapi kondisi ini bisa diatasi dengan melakukan tips sederhana yang dapat membantu mengatasi bibir yang hitam.

Perawatan bibir ini melibatkan rutinitas bagaimana cara merawat bibir yang sehat.

Serta melindungi bibir dari bahaya paparan sinar matahari.

Dilansir dari Femina.in, berikut ini adalah cara merawat bibir untuk mencerahkan bibir yang gelap.

Baca Juga: Hasilnya Jadi Merah Merona! Begini Cara Mencerahkan Bibir yang Gelap Hanya Berbekal Buah Bit Hingga Madu