Resep MPASI 6 Bulan, Bubur Ikan Tuna Tinggi Protein dan Mudah Dicerna Bayi

By Diah Puspita Ningrum, Sabtu, 24 September 2022 | 14:30 WIB
Resep MPASI bubur tuna untuk anak 6 bulan ke atas (Dok. Tabloid Nakita)

Nakita.id - Simak resep MPASI 6 bulan dengan menu makanan ikan tuna yang bernutrisi dan menyehatkan untuk anak.

Menu ikan tuna sudah sering digunakan sebagai resep MPASI anak.

Ini karena kandungan tuna di resep MPASI bisa bermanfaat untuk tumbuh kembang anak.

Ikan tuna dikenal sebagai salah satu sumber protein tinggi.

Daging ika tuna juga menganding vitamin B dan vitamin D.

Selain itu ada nutrisi lain seperti kalsium, fosfor, kalium, seng, selenium dan kolin.

Kandungan omega-3 pada ikan tuna dikenal sangat baik untuk perkembangan otak anak.

Artinya, konsumsi ikan tuna bisa meningkatkan fungsi otak sehingga membuat si Kecil tumbuh cerdas.

Ikan tuna juga akan meningkatkan metabolisme tubuh.

Dengan segudang manfaat ini, Moms tentunya tidak perlu ragu memberikan ikan tuna sebagai menu MPASI anak.

Simak resepnya yang cocok untuk si Kecil ini, Moms!

Baca Juga: Kreasi resep MPASI 6 bulan, Bubur Beras Daging Cincang Anti GTM dan Dijamin Rasanya Lezat