Nakita.id - Melakukan perawatan untuk kulit bayi sama pentingnya dengan merawat kulit orang dewasa.
Salah satu skincare bayi yang familiar, aman, dan murah meriah adalah Cussons Baby.
Merk Cussons Baby bisa dibeli di pasaran dan ragam skincare-nya pun bermacam-macam.
Jika Moms penasaran, simak beberapa rekomendasi jenis skincare dari produk Cussons Baby.
Skincare Bayi Cussons Baby
1. Cussons Baby Mild & Gentle Baby Powder (Rp20 ribu)
Produk bedak bayi keluaran Cussons Baby ini diformulasikan untuk dapat menyerap keringat berlebih jika si Kecil merasa kepanasan.
Produk ini mengandung susu yang mampu menutrisi kulit.
Selain itu, terdapat chamomile yang mampu membantu melembutkan kulit.
2. Cussons Baby Fresh & Nourish Milk Bath (Rp30 ribu)
Sabun bayi cair ini memiliki berbagai varian aroma.
Sabun ini bisa digunakan setelah bayi lahir.
Baca Juga: Jangan Sampai Kelewat Moms, Tahapan Skincare Bayi Setelah Mandi