Gunakan Bahan Alami Rumahan untuk Menghilangkan Jerawat Secara Cepat

By Hanifa Qurrota A'yun, Sabtu, 22 Oktober 2022 | 16:19 WIB
cara mengatasi jerawat dengan bahan-bahan dapur ()

Nakita.id - Ternyata begini mengatasi jerawat dengan bahan-bahan alami.

Jerawat adalah salah satu masalah kulit yang menyebalkan.

Terlebih jika jerawat itu muncul di wajah.

Penampilan pun rasanya akan kurang maksimal jika wajah dipenuhi dengan jerawat.

Rasa tak nyaman juga akan menyertai adanya jerawat.

Terlebih jika jerawat sedang parah atau mengalami peradangan.

Solusi yang paling cepat untuk mengatasi jerawat adalah dengan pergi ke klinik kecantikan.

Moms bisa melakukan facial, detox atau laser untuk menghilangkan jerawat secara cepat.

Namun untuk pergi ke klinik kecantikan, Moms harus merogoh kocek agak dalam.

Tapi jangan khawatr, mengatasi jerawat bisa dengan cara mudah dan murah lho!

Ya, caranya adalah dengan menggunakan bahan-bahan yang tersedia di dapur seperti yang dilansir dari NHS.UK.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami dalam 1 Hari, Tak Perlu ke Klinik