Rawan Iritasi karena Infeksi Jamur, Begini Cara Tepat Rawat Organ Intim Saat Haid

By Diah Puspita Ningrum, Sabtu, 22 Oktober 2022 | 20:30 WIB
Cara menjaga kesehatan organ intim saat haid (Nakita/Alvioni)

Nakita.id - Menjaga kesehatan organ intim adalah sebuah kewajiban untuk semua perempuan. Apalagi jika sedang haid atau menstruasi.

Mentruasi bisa berpengaruh pada tingkat keasamaan vagina.

Hal ini bisa memicu infeksi bakteri dan jamur apabila kebersihan organ intim tidak dijaga.

Moms perlu memastikan kalau organ intim selalu higenis termasuk saat datang bulan.

Infeksi jamur ini rentan terjadi selama menstruasi karena kenaikan kadar pH.

Perubahan hormon saat menstruasi juga bisa menyebabkan pertumbuhan jamur meningkat.

Tanda jamur menginfeksi organ intim antara lain iritasi, gatal dan bengkak.

Sebagian perempuan juga mengalami sensasi terbakar saat buang air kecil.

Moms bisa menjaga kesehatan vagina selama mentruasi dengan berbagai cara.

Melansir dari The Health Site, ada langkah menjaga kesehatan organ intim agar tidak terinfeksi jamur saat haid.

Penasaran? Yuk langsung simak Moms!

Baca Juga: Perbedaan Jerawat Tanda Hamil dan Haid yang Dapat Dilihat, Awas Jangan Sampai Tertukar