Langsung Coba Saat Hidung Tersumbat! Pijat Refleksi di 2 Titik Ini Ternyata Manjur Sembuhkan Batuk Pilek dalam Sekejap

By Ratnaningtyas Winahyu, Senin, 7 November 2022 | 11:30 WIB
Cara mengatasi batuk pilek tanpa minum obat, salah satunya melakukan pijat refleksi (Nakita.id/Naura)

Nakita.id – Banyak yang belum tahu, titik pijat refleksi ini ternyata bisa menjadi cara mengatasi batuk pilek tanpa minum obat.

Cara mengatasi batuk pilek tanpa minum obat penting untuk Moms ketahui.

Pasalnya, cara mengatasi batuk pilek tanpa minum obat tidak hanya berguna untuk orang dewasa saja.

Namun, anak-anak juga bisa menggunakannya.

Dengan begitu, Si Kecil bisa terhindar dari konsumsi obat dan sembuh secara alami.

Menariknya, cara mengatasi batuk pilek satu ini ternyata bukan dengan mengonsumsi makanan atau minuman tertentu, Moms.

Melainkan dengan melakukan pijat refleksi.

Ya, ternyata pijat refleksi dapat membantu mengatasi pilek.

Selain itu, pijat refleksi juga bisa mengatasi batuk berkepanjangan yang tersisa dari pilek atau flu.

Untuk melakukan refleksi ini, Moms perlu melakukan pijatan di sejumlah titik.

Di mana saja, ya? Berikut ini penjelasannya.

Baca Juga: Nggak Main-main Manfaatnya! Cuma Memijat Titik Pijat Ini pada Tubuh Tak Disangka Ampuh Lenyapkan Batuk yang Membandel