Istri Aditya Zoni Umumkan Nama Anak Pertama, Ceritakan Perjuangan Persalinan Hingga Dilakukan Operasi Caesar Darurat

By Kirana Riyantika, Senin, 14 November 2022 | 11:39 WIB
Istri Aditya Zoni melahirkan, ini nama anaknya (Instagram/@yxsmine.ow)

Nakita.id - Kabar bahagia datang dari pasangan muda Aditya Zoni dan Yasmine Ow.

Aditya Zoni dan Yasmine Ow baru saja dikaruniai anak pertama.

Istri Aditya Zoni melahirkan pada Sabtu (12/11/2022).

Kabar Yasmine Ow melahirkan pertama kali diketahui melalui unggahan instagram priabdinya.

Detik-detik menjelang persalinan, Yasmine Ow memohon doa supaya diberi kelancaran.

Yasmine Ow melahirkan bayi laki-laki dalam keadaan sehat walhafiat.

Pada Minggu (13/11/2022), Yasmine Ow mengumumkan nama anak pertamanya.

Nama anak Aditya Zoni begitu indah.

Aditya Zoni dan Yasmine memilih nama anaknya dari berbagai bahasa.

Unggahan instagram Yasmine Ow umumkan nama anak pertamanya

"Alhamdulillah anak pertama kami Zayn Serdar Enver Warman telah lahir di tanggal 12/11/2022 pada pukul 20:14 WIB," tulis Aditya Zoni.

Baca Juga: Istri Aditya Zoni Melahirkan Anak Pertama dengan Operasi Caesar, Ini Ungkapan bahagianya