Pengertian, Jenis, dan Cara Menentukan Konfigurasi Elektron

By Diah Puspita Ningrum, Senin, 28 November 2022 | 10:30 WIB
Konfigurasi elektron mata pelajaran IPA kelas X kurikulum merdeka (Pixabay/geralt)

Nakita.id - Berikut ini adalah pembahasan mengenai pengertian, jenis dan cara menentukan konfigurasi eletron.

Konfigurasi elektron di pelajari dalam mata pelajaran IPA kelas X kurikulum merdeka.

Bab 5 dengan tema struktur atom - keunggulan nanomaterial menjabarkan mengenai penyusun atom.

Atom disusun atas proton, neutron dan elektron.

Protom merupakan partikel atom yang bermuatan positif.

Sementara neutron merupakan partikel atom yang tidak memiliki muatan.

Proton dan neutron terletak pada intim atom atau pusat atom.

Lantas, bagaimana dengan elektron?

Elektron tempatnya berada di luar intin atom dan memiliki muatan negatif.

Susunan elektron ini dikenal sebagai konfigurasi elekton yang berperan dalam penyusun atom.

Nah, kenali jenis dan cara menentukan konfigurasi elekron berikut ini!

Baca Juga: Kenali Struktur Atom dan Molekul-molekul yang Menyusunnya