Penjelasan Pendapatan per Kapita dan Rumus Perhitungannya, Materi Ekonomi SMA kelas 11

By Hanifa Qurrota A'yun, Senin, 12 Desember 2022 | 11:20 WIB
materi ekonomi SMA kelas 11 (pixabay)

Nakita.id - Yuk disimak rangkuman materi Ekonomi SMA kelas 11 kurikulum merdeka ini.

Berikut ini rangkuman materi tentang pendapatan per kapita. 

Dalam artikel ini akan dijelaskan tentang cara perhitungan perkapita. 

Artikel ini dibuat dengan tujuan supaya kamu bisa dengan mudah memahami isi dari materi yang diajarkan. 

Sehingga soal-soal yang diujikan nantinya bisa dijawab dengan mudah. 

Yuk langsung saja ke rangkuman materi yang dilansir dari Kompas.com ini. 

Pendapatan per Kapita

Perhitungan pendapatan per kapita di suatu negara sangatlah penting.

Karena perhitungan ini menentukan tingkat perekonomian serta pendapatan yang dimiliki masyarakatnya.

Pendapatan per kapita sering juga disebut Gross Domestic Product atau GDP.

Secara garis besar, pendapatan per kapita dijadikan indikator untuk mengetahui tingkat kesejahteraan atau kemakmuran negara.

Jika GDP nya semakin tinggi, maka negara tersebut bisa dikatakan semakin sejahtera atau makmur. 

Baca Juga: Mengenal Komposisi Fungsi, Materi dan Jawaban Soal Latihan 1.3 Halaman 23 Bab 1 Matematika Kelas 11 SMA Kurikulum Merdeka