5 Hal yang Bisa Dilakukan Bersama Keluarga Menyambut Hari Natal dan Tahun Baru

By Kirana Riyantika, Selasa, 20 Desember 2022 | 17:15 WIB
Kegiatan bersama keluarga menyambut Hari Natal dan Tahun Baru (Pixabay/PhotoMIX-Company)

Nakita.id - Sebentar lagi, masayrakat di seluruh dunia akan menyambut hari Natal dan Tahun Baru.

Hari Natal dan Tahun Baru banyak dinantikan karena biasanya memiliki waktu libur yang lebih panjang.

Di momen menyambut hari Natal dan Tahun Baru, sayang sekali bila Moms melewatkan berbagai aktivitas menarik bersama keluarga.

Tahukah Moms, bila merayakan Natal dan Tahun Baru bersama anak tidak harus mewah.

Bahkan, dengan perayaan sederhana saja bisa sangat bermakna untuk anak-anak dan keluarga.

Melansir Very Well Family, berikut penjelasan mengenai cara yang bisa dilakukan keluarga dalam merayakan Natal dan Tahun Baru.

Kegiatan keluarga dalam menyambut Natal dan Tahun Baru

1. Menyusun pohon Natal

Bagi Moms dan Dads yang merayakan Natal, rasanya kurang lengkap bila tidak menyiapkan pohon Natal di rumah.

Kegiatan menyusun pohon Natal bisa sangat menarik untuk anak-anak.

Moms bisa meminta anak-anak memasang ornamen kesukaannya ke pohon Natal.

Selain ornamen, Moms juga bisa memasangkan foto anak-anak dan keluarga di dahan-dahan pohon.

Ini membuat pohon Natal Moms terlihat istimewa karena terdapat foto anggota keluarga.

Baca Juga: 10 Contoh Ucapan Selamat Hari Natal dan Tahun Baru 2023 yang Unik dan Menarik