Membersihkan Mesin Cuci dengan Baking Soda Gak Disangka Seampuh Ini Atasi Jamur dan Kotoran, Begini Caranya

By Ratnaningtyas Winahyu, Sabtu, 24 Desember 2022 | 20:00 WIB
Membersihkan mesin cuci dengan baking soda bisa Moms lakukan di rumah (Pexels.com)

Nakita.id – Banyak yang belum tahu, berikut ini cara membersihkan mesin cuci dengan baking soda.

Apakah Moms sedang mencari cara membersihkan mesin cuci dengan baking soda?

Ya, membersihkan mesin cuci dengan baking soda dapat menjadi salah satu solusi untuk mesin cuci yang kotor.

Seperti halnya alat elektronik lain, perawatan mesin cuci juga sangat penting.

Apalagi, dengan harga mesin cuci yang tidak murah, Moms pasti ingin menyimpannya selama mungkin, dan menjaganya agar tetap berfungsi dengan baik, bukan?

Sayangnya, masih banyak orang yang berpikir bahwa mesin cuci selalu bersih karena seluruh tugasnya adalah mencuci.

Tapi, nyatanya tidak demikian, Moms.

Jamur dan kotoran juga bisa menumpuk di berbagai celah mesin cuci.

Maka dari itu, yuk kita bersihkan mesin cuci di rumah!

Salah satu bahan dapur yang dapat membersihkan mesin cuci dengan cepat adalah baking soda.

Berikut ini penjelasannya.

Baca Juga: 5 Kesalahan Memakai Mesin Cuci yang Perlu Dihindari, Bikin Cepat Rusak