Cara Mudah Mengatasi Uban Tanpa Mencabut, Modalnya Hanya Kentang

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Kamis, 5 Januari 2023 | 09:08 WIB
Mengatasi uban tanpa mencabut menggunakan bahan alami (Nakita.id - Cynthia)

Nakita.id - Rambut uban tentu mengurangi kepercayaan diri.

Untuk menutupinya, Moms kadang mencabut atau mewarnai rambut yang memutih.

Tapi cara tersebut tentu hanya sementara saja.

Padahal, rambut akan terus tumbuh dan uban juga akan tumbuh kembali seiring berjalannya waktu.

Untuk itu, Moms membutuhkan cara mengatasi uban secara permanen.

Moms bisa memilih menggunakan bahan alami.

Alih-alih menggunakan zat kimia, bahan alami jauh lebih aman dan menyehatkan.

Mengutip dari Beauty Health Page, ada bahan alami yang dinilai ampuh mengatasi uban.

Salah satunya adalah kulit kentang.

Moms bisa menggunakan kulit kentang untuk mengatasi uban yang ada di rambut.

Berikut langkah dan caranya.

Baca Juga: Pantas Bikin Para Tetangga Iri, Ternyata Uban Perempuan Ini Hilang Secara Permanen Hanya dengan Bawang Merah, Bonusnya Rambutnya Makin Tebal