4 Cara Merawat Emas Agar Warnanya Tidak Pudar, Salah Satunya Perhatikan Penyimpanannya

By Ratnaningtyas Winahyu, Rabu, 11 Januari 2023 | 19:55 WIB
Cara merawat emas agar tidak mudah pudar (Freepik.com)

Nakita.idMerawat emas perlu dilakukan secara rutin.

Pasalnya, jika tidak dirawat, emas lama-lama bisa memudar.

Selain itu, merawat emas juga berfungsi untuk membuat emas tetap bersih, berkilau, dan tidak merusak kualitasnya.

Dengan begitu, apabila Moms ingin menjualnya, harganya pun tidak menurun drastis.

Seperti diketahui, harga jual emas memang dilihat dari tampilannya.

Jika emas tampak kusam, kotor, tergores, atau bahkan pudar, maka jangan berharap lebih harganya bisa tinggi.

Lantas, seperti apa cara merawat emas yang tepat?

Berikut ini beberapa tipsnya.

Cara merawat emas agar tidak pudar

Melansir dari Kompas, inilah cara-cara merawat emas yang tepat supaya warnanya awet.

1. Tidak ditumpuk

Hal pertama yang perlu diperhatikan adalah ketika menaruh perhiasan.

Ya, meletakkan emas ternyata tidak boleh sembarangan, Moms.

Baca Juga: Berapa ya, Keuntungan Investasi Emas dalam 1 Tahun? Ketahui Hal Ini