Rekomendasi Nama Bayi Perempuan dari Bahasa Yunani yang Memiliki Makna Indah

By Amallia Putri, Jumat, 27 Januari 2023 | 16:00 WIB
Nama bayi perempuan dari bahasa Yunani (Freepik.com)

Nakita.id - Yuk, Moms ketahui rekomendasi nama bayi perempuan dari bahasa Yunani yang memiliki makna indah.

Sudahkah Moms dan Dads mempersiapkan nama untuk si Kecil yang sebentar lagi lahir?

Ada berbagai macam aspek yang bisa dipertimbangkan dalam mempersiapkan nama anak.

Bahasa merupakan salah satu aspek yang menjadi pertimbangan besar bagi orangtua.

Di Indonesia, penggunaan nama dari bahasa-bahasa lain selain bahasa Indonesia atau bahasa daerah amat terbuka.

Salah satu bahasa yang cukup populer untuk digunakan dalam pemberian nama anak adalah bahasa Yunani.

Ini dia beberapa rekomendasi nama bayi perempuan dari bahasa Yunani. Apa maknanya?

1. Adamantia: gigih

2. Andromeda: penguasa

3. Afrodita: cinta dan kecantikan

4. Aretha: suci

Baca Juga: 12 Rangkaian Nama Bayi Perempuan Kristen Modern 3 Kata, Beserta Arti Lengkap

5. Calista: tercantik

6. Danae: cemerlang

7. Despoina: perempuan

8. Demi: dewi tanaman dan kesuburan

9. Eleanor: cahaya

10. Evanthia: mekar

11. Helena: cahaya yang cantik

12. Hera: pahlawan

13. Kalliope: suara yang indah

14. Iris: pelangi

15. Jacinta: cantik

Baca Juga: Arti Nama Bayi Perempuan Isyana Lengkap dengan Rangkaian Nama Panjang

16. Magdalini: perempuan yang berasal dari Magdala

17. Martha: perempuan

18. Nektaria: minuman Tuhan

19. Olympia: seperti surga

20. Ophelia: penolong dan bijaksana

21. Rhea: air yang mengalir

22. Selena: bulan

23. Stefania: mahkota

24. Thalia: mekar

25. Zoe: kehidupan

Itulah tadi beberapa rekomendasi nama bayi perempuan dari bahasa Yunani.

Baca Juga: Nama Bayi Perempuan Awalan Huruf K, Ada Kanya Hingga Kamadiya yang Memiliki Arti Menarik