Cara Praktis Menghemat Pemakaian Gas Elpiji di Rumah Supaya Irit Uang

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 6 Februari 2023 | 09:27 WIB
Cara menghemat gas elpiji. (Nakita.id/Ruby)

Nakita.id - Berikut cara menghemat pemakaian gas elpiji dengan mudah.

Gas elpiji merupakan salah satu kebutuhan yang wajib ada di setiap rumah.

Kini, sudah jarang sekali orang yang menggunakan kompor minyak tanah.

Pasalnya, minyak tanah sendiri sudah sulit ditemukan di pasaran, Moms.

Selain itu, penggunaan kompor minyak tanah juga terbilang lebih boros.

Tak heran, bila kini lebih banyak orang yang suka menggunakan gas elpiji.

Meskipun kini sebagian orang sudah mulai beralih menggunakan kompor listrik.

Gas elpiji sendiri kini tersedia berbagai ukuran, Moms.

Yang paling banyak beredar di pasaran adalah gas elpiji berukuran 8 kg.

Gas elpiji ini kira-kira bisa bertahan 3-7 hari apabila Moms gunakan setiap hari.

Tapi, tentu saja gas elpiji tergantung pada cara pemakaian Moms.

Baca Juga: Siap-siap Subsidi Gas LPG 3 Kg Akan Diubah, Siapkan KTP untuk Beli Gas