Nakita.id - Yuk, ketahui kunci jawaban latihan menyimak pembacaan cerpen yang ada di buku Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut untuk kelas 11 SMA Kurikulum Merdeka.
Buka halaman 187. Sudahkah mengerjakannya?
Jika belum, kalian bisa melihat kunci jawaban di bawah ini.
Perlu diketahui terlebih dahulu, kunci jawaban di bawah ini bisa kalian modifikasi sesuai dengan bahasa kalian sendiri.
Yuk, kita bahas bersama-sama.
1. Siapa tokoh dalam teks?
Jawaban: Mardanu.
Isi Teks: Mardanu seperti kebanyakan lelaki, senang bila dipuji. Tetapi akhir-akhir ini dia merasa risih bahkan seperti terbebani.
Pujian yang menurut Mardanu kurang beralasan sering diterimanya.
2. Bagaimana watak tokoh?
Jawaban: Watak Maradanu adalah kesal karena merasa risih kalau dipuji yang seperti menyindirnya.