Menghilangkan Uban dengan Ketumbar Sudah Terbukti Khasiatnya, Caranya Mudah Cukup Diolah Jadi Seperti Ini

By Ratnaningtyas Winahyu, Kamis, 23 Maret 2023 | 17:57 WIB
Menghilangkan uban ternyata bisa dengan ketumbar (Kolase foto Nakita.id)

Nakita.idMenghilangkan uban memang bukanlah hal yang mudah.

Apalagi, jika uban langsung datang dalam jumlah yang banyak.

Karena kebanyakan orang ingin hasil yang cepat, alhasil mencabut atau mewarnai rambut menjadi solusi andalan.

Tapi, bila Moms bisa bersabar dan lebih suka sesuatu yang alami, lebih baik coba hilangkan uban dengan ketumbar.

Ya, ketumbar yang biasanya digunakan untuk bumbu masakan ternyata mempunyai khasiat untuk rambut.

Akan tetapi, ada aturan tersendiri untuk cara pakainya, Moms.

Dengan begitu, manfaat ketumbar untuk rambut pun lebih maksimal hasilnya.

Untuk menghilangkan uban dengan ketumbar, Moms bisa coba tips dari dr. Zaidul Akbar.

Berikut ini penjelasan selengkapnya.

Manfaat ketumbar untuk menghilangkan uban

Melansir dari YouTube Kitab Kuning, dr. Zaidul Akbar mengungkapkan bahwa rambut beruban kini sering dialami sejak usia muda.

Nah, untuk mengembalikan warna uban menjadi hitam lagi, Moms bisa manfaatkan ketumbar.

Baca Juga: Jangan Dicabutin Terus, Ini Cara Menghilangkan Uban Hanya Pakai Daun Pandan