- Mangkuk
- Botol semprotan
Caranya:
- Tempatkan panci di atas kompor. Nyalakan api sedang.
- Tambahkan air dan biarkan mendidih selama 3 hingga 5 menit.
- Setelah air suam-suam kuku, tambahkan kulit kentang ke dalam panci dan tutup.
- Rebus kulit kentang selama 30 hingga 35 menit.
- Matikan api dan biarkan kulitnya tetap dalam air selama 15 sampai 20 menit lagi.
- Saring air ke dalam mangkuk menggunakan saringan atau kain katun bersih. Lalu peras jus dari kulitnya.
- Terakhir, tambahkan 1/2 sendok makan air mawar.
- Kemudian biarkan cairan mendingin hingga suhu kamar, dan tuangkan ke dalam botol semprot.
Baca Juga: Masih Remaja Sudah Tumbuh Banyak Uban, Ini Moms Cara Menghilangkan Uban pada Anak Remaja