Nakita.id – Sahur merupakan hal yang penting dilakukan saat hendak berpuasa.
Selain hukumnya sunnah, sahur juga memberi tenaga untuk menjalani puasa. Sayangnya, untuk bangun di waktu sahur bukan merupakan hal yang mudah.
Karena lelah beraktivitas di hari sebelumnya, tak sedikit yang terlambat bangun dan hanya bisa sahur sebentar.
Apalagi, waktu imsak yang semakin hari semakin cepat, maka Moms juga perlu bangun lebih awal.
Nah, untuk Moms yang berdomisili di Jakarta dan Bandung, berikut ini jadwal imsak supaya tidak terlambat sahur.
Jadwal imsak dan salat Jakarta 31 Maret 2023
Imsak: 4:31 WIB
Subuh: 4:41 WIB
Zuhur: 12:00 WIB
Ashar: 15:14 WIB
Maghrib: 18:02 WIB
Isya: 19:10 WIB
Baca Juga: Jadwal Imsak & Salat Wilayah DKI Jakarta dan Bandung 27 Maret 2023, Catat Moms!