Biaya Kuliah Universitas Swasta di Jakarta Tahun 2023, Segini Uang yang Perlu Dipersiapkan

By Diah Puspita Ningrum, Senin, 3 April 2023 | 13:30 WIB
Biaya kuliah di universitas swasta Jakarta (Pexels/ Gül Işık)

Telepon: (021) 3929591

Universitas Bung Karno menjadi salah satu universitas swasta termurah di Jakarta.

Perguruan tinggi ini dibangun di bawah naungan Yayasan Pendidikan Seokarno.

Biaya kuliah yang harus dikeluarkan ketika menuntut ilmu di universitas ini disesuaikan dengan SKS yang diambil.

Untuk biaya masuk Fakultas Tenik, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik serta Fakultas Ilmu Komunikasi berkisar Rp6.300.000.

Untuk semester 2 sekitar Rp5.400.000.

Sementara untuk Fakultas Ekonomi dan Bisnis atau Fakultas Hukum biayanya berkisar Rp5.900.000 - Rp6.600.000.

2. Universitas Nasional (UNAS)

Alamat: Jl. Sawo Manila No.61, RW.7, Pejaten Bar., Ps. Minggu, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12520

Telepon: (021) 7806700

UNAS merupakan salah satu universitas swasta tertua di Indonesia.

Baca Juga: Terlengkap, Ini Rincian Biaya Kuliah Jalur Mandiri 2023 di UNJ dan UPI