Baca Juga: Cara Menghilangkan Jerawat Kistik, Malasah Kulit Wajah yang Sampai Keluar Nanah
Idealnya, keramas memang tidak boleh terlalu sering dan cukup dua hari sekali saja.
Tapi, selama Moms berjerawat tak ada salahnya untuk keramas lebih sering.
3. Hindari memencet jerawat
Ketika memiliki jerawat kebanyakan orang pasti akan geregetan ingin memencetnya.
Padahal, memencet jerawat hanya akan melukai wajah saja Moms.
Jika sudah terluka maka jerawat pun akan meninggalkan bekas.
Bekas jerawat ini akan menghitam dan biasanya sulit dihilangkan Moms.
Memencet jerawat bisa menyebabkan infeksi dan iritasi yang tidak diinginkan.
Selain cara di atas, Moms bisa memanfaat bahan alami seperti:
1. Teh Hijau
Teh hijau merupakan bahan alami yang kerap kali dijadikan sebagai minuman yang membuat perut merasa nyaman.
Tapi, Moms harus tahu, teh hijau juga mengandung banyak manfaat untuk kulit.