Rumus Kecepatan dan Kelajuan Rata-rata Lengkap dengan Contoh Soal, Fisika Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka Halaman 39-40

By Shannon Leonette, Kamis, 11 Mei 2023 | 13:30 WIB
Simak selengkapnya materi tentang rumus kecepatan dan kelajuan rata-rata di Bab 2 Fisika Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka halaman 39-40. (Pixabay.com/geralt)

Nakita.id - Berikut materi tentang rumus kecepatan dan kelajuan rata-rata di Bab 2 Fisika Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka halaman 39-40.

Materi yang dibahas dalam Bab 2 Fisika Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka adalah Kinematika.

Dalam materi Bab 2 Fisika Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka kali ini akan membahas tentang rumus kecepatan dan kelajuan rata-rata.

Berikut materi selengkapnya dan contoh soal yang bisa dicoba.

Kecepatan dan Kelajuan Rata-rata

Secara matematis kecepatan rata-rata dan kelajuan rata-rata diberikan olehpersamaan berikut.

Rumus persamaan kecepatan rata-rata

Jika benda bergerak sepanjang sumbu-x dan posisinya dinyatakan dengan koordinat × persamaannya dapat ditulis:

Rumus persamaan kecepatan dan kelajuan rata-rata

Dengan:

Keterangan dari rumus persamaan kecepatan rata-rata

Rumus persamaan kelajuan rata-rata

Baca Juga: Kunci Jawaban Aktivitas 2.2 Fisika Kelas XI Halaman 33 Kurikulum Merdeka