Cara Mencuci Gorden yang Berjamur Tanpa Ribet, Bisa Bersih Kembali dengan 4 Langkah Ini

By Poetri Hanzani, Kamis, 25 Mei 2023 | 13:48 WIB
Cara mencuci gorden yang berjamur. (Nakita.id/Shannon)

Sebagai alternatif, dapat menggunakan larutan pemutih satu bagian dengan empat bagian air dan mengoleskannya ke area tersebut.

Menyemprotkan larutan dari jarak jauh menjadi cara terbaik untuk menghindari pemutihan pada kain.

Langkah 3: Cuci Gorden dengan Mesin Cuci

Setelah itu, Moms dapat mencuci gorden dengan mesin cuci pada suhu rendah 40 derajat atau lebih rendah.

Pastikan untuk menggunakan deterjen yang kuat, pelembut kain, dan soda kue.

Soda kue dapat membantu menghilangkan bau dan spora.

Langkah 4: Gantung Gorden Sampai Kering

Jangan letakkan gorden di pengering. Moms bisa gantung di luar ruangan jika memungkinkan, agar udara keluar sepenuhnya.

Jamur bisa berbahaya jika tidak ditangani dan dapat menyebabkan penyakit serius.

Jadi sangat penting untuk mengatasi situasi ini secepat dan seefektif mungkin.

Semoga membantu!

Baca Juga: Cuma Bermodalkan 3 Sendok Baking Soda, Gorden yang Kotor Bisa Kembali Bersih Kinclong Tanpa Perlu Laundry, Begini Caranya