Menulis Teks Oposisi Hasil Penelitian Sederhana, Materi Bahasa Indonesia SMA Kelas X Kurikulum Merdeka

By Kirana Riyantika, Rabu, 31 Mei 2023 | 14:00 WIB
Langkah menulis tek soposisi hasil penelitian sederhana, melansir Bahasa Indonesia SMA kelas X kurikulum merdeka (Freepik/drobotdean)

Nakita.id - Anekdot merupakan salah satu cara menyampaikan kritik terkait fenomena sosial.

Penyampaian kritik melalui anekdot cukup menarik perhatian.

Sebab, anekdot juga menyajikan cerita lucu.

Sehingga, audiens terhibur sekaligus bisa mengerti perihal penyampaian kritik dari sang pembuat.

Namun, ada hal yang perlu diperhatikan dalam membuat anekdot.

Untuk menyampaikan kritik yang bertanggungjawab, dalam penulisan anekdot harus berdasarkan data dan informasi yang valid terkait fenomena yang diangkat ke dalam teks.

Dalam mendapatkan data yang valid, penulis bisa melakukan penelitian sederhana melalui metode survey.

Hasil penelitian itu kemudian ditulis dalam sebuah teks eksposisi laporan.

Melansir buku Bahasa Indonesia SMA Kelas X Kurikulum Merdeka, teks eskposisi laporan adalah teks yang menyampaikan sebuah gagasan atau temuan berdasarkan hasil sebuah penelitian atau peristiwa yang terjadi. Perhatikan langkah-langkah berikut.

1. Pemilihan topik

Tentukan topik fenomena sosial yang akan kalian gali lebih dalam.

Baca Juga: Menilai Akurasi Kritik Sosial, Materi Bahasa Indonesia SMA Kelas X Kurikulum Merdeka