Nakita.id - Kamar mandi jadi salah satu bagian dari rumah yang harus rutin dibersihkan.
Sebab, jika tak rutin dibersihkan rentan kotor.
Kamar mandi yang kotor tentu membuat penghuni rumah merasa tidak nyaman.
Sebagian orang merasa malas membersihkan kamar mandi dengan cara menyikat.
Sebab, banyak yang menganggap menyikat kamar mandi membuat tangan jadi tidak higienis.
Kali ini, akan dibahas mengenai cara mudah membersihkan kamar mandi tanpa disikat.
Melansir Express dan Lucehome, berikut ulasannya.
Tips Membersihkan Kamar Mandi Tanpa Disikat
1. Campuran cuka dan soda kue
Jika Moms ingin membersihkan kamar mandi tanpa disikat, maka perlu menggunakan bahan pembersih khusus.
Moms bisa meracik pembersih sendiri.
Bahan-bahan yang digunakan diantaranya:
- 2 cangkir cuka