Inspirasi Nama Bayi Laki-laki Jawa Keraton, Gagah Pemberani dan Penuh Wibawa!

By Aullia Rachma Puteri, Minggu, 13 Agustus 2023 | 19:00 WIB
Nama bayi laki-laki Jawa Keraton (Freepik)

Nakita.id - Berikut inspirasi nama bayi laki-laki yang bernuansai Jawa Keraton.

Sebagai orang Jawa, memilih nama nuansa Jawa Keraton menjadi salah satu hal yang mencerminkan menghargai budaya warisan.

Apalagi orang Jawa Keraton biasanya gagah dan pemberani, serta memiliki wibawa. Pasti orangtua inginnya memiliki anak laki-laki seperti itu kan?

Simak rekomendasinya di bawah ini.

Nama bayi laki-laki Jawa Keraton

1. Bhima Prabu

Bhima berasal dari tokoh pewayangan Mahabharata yang gagah berani, sementara Prabu berarti penguasa atau raja.

2. Arjuna Wibawa

Arjuna adalah pahlawan Mahabharata yang berani dan hebat, sementara Wibawa berarti berwibawa.

3. Surya Adi

Surya adalah dewa matahari yang gagah dan berani, sementara Adi berarti yang pertama atau yang utama.

4. Wiratama Jaya

Baca Juga: Inspirasi Nama Bayi Laki-laki Modern Islami 2 Kata Beserta Arti