Nakita.id - Bagaimana cara mencairkan SPinjam, berikut adalah langkahnya yang mudah dan cepat.
SPinjam atau Shopee Pinjam merupakan salah satu pinjaman online legal.
Seperti namanya, pinjaman online ini dikeluarkan oleh e-commerce Shopee
SPinjam bisa digunakan oleh pengguna Shopee dengan fitur pengajuan mudah dan aman.
Jika Moms ingin mengajukan pinjaman online, pastikan kalian tahu keuntungan dan kerugiannya.
Melansir dari laman Help Shopee, berikut ini adalah cara mencairkan SPinjam.
Cara Mencairkan SPinjam
Ada beberapa langkah yang harus dilakukan untuk mencairkan SPinjam, seperti:
- Masuk ke tab "Saya"
- Pilih "SPinjam"
- Pilih "Ajukan"
- Masukkan Jumlah Pinjaman
Baca Juga: Berapa Besaran Limit Pinjaman Shopee Pinjam? Cek Selengkapnya di Sini!