Nakita.id - Bagaimana cara memperbaiki pulsator mesin cuci yang rusak?
Memperbaiki pulsator mesin cuci adalah hal yang paling mudah dan murah tanpa harus menggantinya dengan yang baru.
Sebab, mencari pengganti pulsator mesin cuci yang rusak sesuai tipe dan ukurannya adalah hal yang sulit.
Bahkan, cukup beberapa diantaranya merogoh kocek.
Cara Memperbaiki Pulsator Mesin Cuci yang Rusak
Untuk memperbaiki pulsator mesin cuci yang rusak, ikuti langkah-langkah berikut seperti dilansir dari kanal Youtube Keep Making Videos.
1. Bersihkan kotoran dan karat di dalam. Lalu, keringkan.
2. Setel baut pulsator di posisi rata dalam agar lubang baut tertutup.
3. Siapkan epoxy adhesive (lem yang diformulasikan secara khusus untuk dapat merekatkan segala jenis material seperti kayu, aluminium, karet, formika, kaca, keramik, porselen, besi, dan lain-lain).
Baca Juga: Penyebab Pembuangan Air Mesin Cuci Lambat, Ini Cara Mengatasinya Tanpa Teknisi