BERITA POPULER: Pengertian SUB-PIN Polio hingga 5 Warna Cat yang Cocok untuk Kamar Sempit

By Diah Puspita Ningrum, Rabu, 10 Januari 2024 | 17:00 WIB
BERITA POPULER Pengertian SUB Polio (Freepik)

Nakita.id - Berikut ini adalah sejumlah berita terpopuler yang dirangkum oleh Nakita pada hari Rabu (10/1/2023).

1. Pengertian SUB-PIN Polio, Tujuan hingga Tempat untuk Mendapatkan Imunisasi

Apakah Moms sudah tahu mengenai Sub PIN polio? Sub PIN polio adalah singkatan dari Sub Pekan Imunisasi Nasional Polio.

Ini merupakan kegiatan pemberian vaksin polio kepada anak usia 0-59 bulan.

Melansir dari berbagai sumber, sub PIN polio merupakan agenda pemberian imunisasi tambahan polio kepada kelompok sasaran imunisasi. Tujuan pemberian imunisasi polio ini antara lain:

- Sebagai tindak penanggulangan kasus KLB Polio

- Sebagai pencegahan terjadinya kasus polio

- Memberikan perlindungan dan merata terhadap kemungkinan kasus polio

- Memastikan tingkat imunitas polio cukup tinggi

- Mengurangi risiko penularan polio dari negara lain

Baca selengkapnya di sini

Baca Juga: BERITA POPULER: Nama Bayi Perempuan Awalan Huruf T hingga 4 Kondisi Tanda-tanda Bayi Kurang ASI