Biaya Masuk SMA Taruna Nusantara Tidak Gratis, Ini 3 Kategorinya

By Diah Puspita Ningrum, Sabtu, 27 April 2024 | 13:00 WIB
Biaya masuk SMA Taruna Nusantara (tarunanusantara.sch.id)

Nakita.id - Biaya masuk SMA Taruna Nusantara kerap jadi pertanyaan banyak orang.

SMA Taruna Nusantara menjadi salah satu sekolah favorit di Indonesia.

Setiap tahunnya, ribuan siswa SMP mengincar SMA Taruna Nusantara untuk melanjutkan pendidikan.

Sebagai informasi, SMA Taruna Nusantara merupakan sekolah swasta yang dikelola oleh LPTTN (Lembara Perguruan Taman Taruna Nusantara).

Lembaga ini berada dibawah naungan YPSDP (Yayasan Pengembangan Sumber Daya Pertahanan).

Ketika ingin masuk SMA Taruna Nusantara, salah satu yang menjadi pertanyaan adalah biayanya.

Mengingat biaya pendidikan di SMA Taruna Nusantara tidak gratis.

Melansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah informasi mengenai biaya sekolah SMA Taruna Nusantara.

Biaya Masuk SMA Taruna Nusantara

Biaya sekolah di SMA Taruna Nusantara dibagi menjadi 3 macam.

1. Jalur Beasiswa

Siswa yang diterima d SMA Taruna Nusantara lewat jalur beasiswa akan dibebaskan dari sejumlah komponen pembiayaan.

Baca Juga: Besaran Biaya Pajak Bumi Bangunan Tahun 2024 dan Cara Membayarnya