Yuk, Ciptakan Lingkungan Rumah Yang Aman Untuk Anak

By Ipoel , Senin, 19 Mei 2014 | 08:00 WIB
Yuk, Ciptakan Lingkungan Rumah Yang Aman Untuk Anak (Ipoel )

TabloidNakita.com- Masa eksplorasi anak perlu didukung dengan menciptakan lingkungan rumah aman dan nyaman.

Jangan sampai anak merasa, rumah adalah tempat yang mengekang dirinya. Di lingkungan rumah yang aman, Ia harus merasa bebas di rumahnya sendiri. Jika ia merasa di lingkungan rumahnya aman dan nyaman, maka ia akan merasa, rumah adalah segalanya bagi dia. Kelak, bila ia punya masalah, ia akan selalu kembali ke lingkungan rumah aman itu, alias rumah dan bukan pergi ke tempat lain yang mungkin saja malah memberi pengaruh negatif buatnya.

Walau begitu, meski lingkungan rumah aman sudah dibuat, kita tetap harus mendampingi anak. Jangan mentang-mentang lingkungan rumah sudah aman, lantas meninggalkannya bermain sendirian. Sebab, bisa saja ia melakukan sesuatu yang membahayakan. Selain itu, sedikit saja kita lengah, si kecil bermain dengan barang berbahaya seperti pisau, korek api, dam lainnya.

KRITERIA LINGKUNGAN RUMAH YANG AMANIni kriterianya:

 Yuk, ciptakan lingkungan rumah aman.